Cara Install SSL Let’s Encrypt di cPanel

SSL adalah kependekan dari Secure Socket Layer yang merupakan suatu protocol layer transport yang digunakan dalam koneksi internet secara aman yang sebelumnya sudah kami jabarkan beberapa informasi mengenai Keuntungan/Manfaat Menggunakan…

Cara Mengganti Nameserver Domain

1. Login Client Area (https://portal.dhyhost.com/) 2. Masuk ke menu Domain > My Domains. 3. Klik Change Nameserver pada domain yang ingin diganti nameservernya. 4. Silahkan masukkan nameservernya. (Baca: Cara Mengetahui…

Cara Mengetahui Nameserver Hosting

cPanel Themes x3 1. Login ke cPanel 2. Di sebelah kiri cPanelnya akan ada informasi cPanel. cPanel Theme Paper Lantern 1. Login cPanel. 2. Klik menu ‘Notifications‘ di bagian kanan…

Cara Install SSL Certificate di Hosting cPanel

1. Silahkan login cPanel terlebih dahulu. 2. Pergi ke menu SSL/TLS pada kategori Security 3. Lalu klik link “Manage SSL sites”. 4. Langkah selanjutnya silahkan pilih nama domainnya dan masukkan…

Cara Membuat Certificate Signing Requests (CSR) di cPanel

1. Login cPanel 2. Klik icon SSL/TLS Manager pada kategori Security. 3. Klik Generate, view, or delete SSL certificate signing requests. 4. Silahkan diisikan form-form yang ada di halaman tersebut….

Cara Mengganti Versi PHP di cPanel

1. Silahkan login ke cPanel terlebih dahulu. 2. Cari icon “Select PHP Version” pada bagian kategori “Software and Services“. 3. Pilih versi php yang diinginkan. 4. Jika sudah klik tombol…