Cara Membuat Akun Email di CyberPanel

Email adalah layanan surat elektronik yang mungkin sudah digunakan oleh semua pengguna internet. Jika kamu memiliki hosting sendiri akan lebih bagus jika memiliki email dengan nama domain sendiri bukan dengan email gratisan seperti gmail, yahoo dll.

Berikut adalah tutorial Cara Membuat Akun Email di CyberPanel.

  1. Login ke CyberPanel
  2. Masuk ke Menu Email > Create Email
    Cara Membuat Akun Email di CyberPanel
  3. Pilih Website dan masukkan detail email yang diinginkan.
    Cara Membuat Akun Email di CyberPanel
  4. Selesai, telah berhasil membuat email, untuk login ke WebMail bisa dari Menu Email > Access Webmail.

Comments

You May Also Like