Cara Install SSL Let’s Encrypt di DirectAdmin

Berikut adalah langkah-langkah install SSL Let’s Encript pada DirectAdmin.
1. Login ke DirectAdmin.
2. Pilih nama domain yang ingin diinstall pada menu di pojok kanan atas.

3. Masuk ke Menu Account Manager > SSL Certificates

4. Pilih menu yang paling kiri yaitu Free & automatic certificate from Let’s Encrypt.

5. Install SSL sesuai gambar berikut,
Note:
1. Pastikan pada bagian Common Name sudah sesuai dengan nama domain di langkah nomor 2.
2. Jika ingin menginstall untuk subdomain bisa gunakan opsi Wildcard.
3. Pada bagian Selected entries hanya diceklist namadomain.com dan www.namadomain.com, untuk subdomain lainnya tidak perlu diceklis.

Jika sudah, silakan cek pada menu Messsage di bagian kanan atas, jika sudah berhasil akan mendapatkan notifikasi.

Comments

You May Also Like