Sesuai ketentan dari Pengelola Nama Domain Indonesia (PANDI) bahwa setiap domain Indonesia yang didaftarkan harus memberikan identitas kepemilikan domain dengan syarat yang berbeda setiap ekstensi.
Berikut adalah langkah-langkah untuk upload dokumen persyaratan domain Indonesia di DhyHost.
1. Login ke halaman Client Area / Portal Area.
2. Masuk ke Menu Domain > My Domains.
3. Pilih nama domain yang ingin dikelola atau diupload dokumennya.
4. Pilih menu Upload Documents pada bagian sidebar kiri.
5. Pilih file dan jenis dokumen yang akan diupload.
6. Submit dan tunggu proses aproval 1-3 hari kerja.
Jika ada pertanyaan, silakan hubungi helpdesk kami.