Cara Upload Dokumen Persyaratan Domain Indonesia

Sesuai ketentan dari Pengelola Nama Domain Indonesia (PANDI) bahwa setiap domain Indonesia yang didaftarkan harus memberikan identitas kepemilikan domain dengan syarat yang berbeda setiap ekstensi. Berikut adalah langkah-langkah untuk upload…

Cara Mengarahkan Folder public_html ke public Laravel cPanel

Install laravel di shared hosting ini memang mebutuhkan konfigurasi khusus, namun tidak perlu mengubah document root domainnya. Anda cukup menambahkan kode .htaccess berikut di folder public_html.

Namun jika Anda…

Cara Mengatasi WordPress Meminta FTP dan Tidak Bisa Upload di CyberPanel

Beberapa hari setelah mencoba Cyber Panel masih menemukan beberapa masalah, padahal masalah ini sebenarnya hal yang bisa dibilang penting untuk pengguna awam. Fungsinya menggunakan kontrol panel adalah untuk memudahkan pengguna…

Cara Menggunakan GDrive di CLI Linux

Jika Anda mempunyai Server sendiri atau VPS maka Anda akan berpikir bagaimana cara membackup server Anda agar tidak aman jika terjadi masalah. Jika Anda ingin membackup server tentu Anda harus…

Cara Mengganti Versi PHP CLI di CentOS 7 CyberPanel

Masih seputar CyberPanel, beberapa hari menggunakan cyberpanel masih ada beberapa ketidaksesuai dengan aplikasi yang saya gunakan, termasuk versi php default CLI di cyberpanel menggunakan PHP7 dengan beberapa konfigurasi ioncube yang…

Cara Install IonCube Loader di OpenLiteSpeed CyberPanel

Cara Install IonCube Loader on OpenLiteSpeed CyberPanel mungkin tidak begitu penting, karena CyberPanel sendiri sudah menyediakan fitur PHP Extension di adminnya, yaitu fitur untuk menginstall berbagai maca ekstensi php dengan…