Cara Redirect Domain ke MarketPlace TokoPedia

Tokopedia adalah marketplace terkenal untuk mempermudah melakukan jual beli Anda. Tidak sedikit pengguna tokopedia yang ingin terlihat keren sehingga menggunakan domain sendiri untuk redirect ke lapak dagangannya atau mungkin juga untuk mempermudah pelanggan mengingat halaman lapak tokopedia. Cara Redirect Domain ke MarketPlace TokoPedia ini juga bisa digunakan untuk marketplace lainnya seperti Blibli, Shopee, BukaLapak, dan yang lainnya. Pastikan Anda sudah memiliki hosting ya untuk melakukan tutorial ini.

Berikut adalah langkah-langkahnya.
1. Login ke DirectAdmin.
2. Masuk ke folder public_html atau ke folder domain Anda.
3. Cari dan Edit File .htaccess, jika tidak ada file .htaccess bisa dibuat file baru saja.
4. Edit dan tambahakan salah satu kode berikut.

– Untuk meredirect domain utama.

– Untuk redirect halaman dari domain Anda. Contohnya untuk redirect namadomainkamu.com/tokopedia

5. Save , dan bisa langsung dites hasilnya.

Selamat mencoba.

Comments

You May Also Like